Culinary

Nasi Balap Puyung Lombok

Nasi Balap Puyung Lombok

Citarasa Khas Para Pecinta Pedas “Yang membuat saya selalu rindu adalah suwiran daging ayam super nikmat, dan plecing kangkung pedasnya”, Begitulah komentar saya ketika kami memutuskan untuk mampir ke salah satu rumah makan di jalan utama menuju bandara Lombok Praya waktu itu. Sebagian orang mungkin berujar “belum ke Lombok kalau tidak sekaligus mencicip Nasi Puyung”. […]

Read More
Rujak Manis, Salad Buah Citarasa Lokal

Rujak Manis, Salad Buah Citarasa Lokal

Rujak, identik dengan salah satu jenis menu makanan bercitarasa pedas. Khusus bagi warga Surabaya, kuliner Rujak Cingur mungkin adalah yang paling terkenal dan melegenda. Kendati demikian, ada beragam jenis rujak yang juga tak kalah istimewa dibanding rujak cingur, salah satunya adalah Rujak Manis atau sebagian juga menyebut dengan Rujak Buah. Siang itu saya dan seorang […]

Read More
Canai Mamak – Kuala  Lumpur di Banda Aceh

Canai Mamak – Kuala Lumpur di Banda Aceh

Malam itu Adun sahabat baru saya di Banda Aceh berencana mengajak melihat pertandingan bola antara Persiraja Banda Aceh melawan kesebelasan dari negeri tetangga, Selangor FC – Malaysia. Oh okey, saya menyanggupi untuk menemaninya ke stadion. Karena jika di ingat-ingat lagi, terakhir adalah sewaktu SMA saya menonton dua kesebelasan beradu teknik menguasai bola secara langsung di […]

Read More
Dokumenter of Klepon

Dokumenter of Klepon

Sensasi Cairan Gula “Muncrat” didalam Mulut… Semenjak pertengahan tahun 90-an, kuliner ini memang sudah lama menjadi makanan khas yang dijajakan disepanjang jalan utama Gempol – Pasuruan. Anda akan temukan puluhan kios yang menjual klepon disepanjang jalan wilayah Gempol, Wahyu Klepon, Lisa Klepon, Ridho Klepon, Klepon Barokah, Klepon Gangsar, dan banyak lagi yang lainnya. Sejatinya, Klepon […]

Read More
Lontong Kupang Kraton Pasuruan

Lontong Kupang Kraton Pasuruan

Sajian Meriah, Harganya Murah Dari beragam kuliner yang menggunakan olahan berbahan dasar petis, seperti Rujak Cingur, Lontong Balap, Tahu Campur, maupun Lontong Lodeh. Ada satu khasanah kuliner yang tak kalah unik, yakni Lontong Kupang. Mungkin nama menu ini terdengar sedikit asing di telinga orang luar Jawa Timur. Namun bagi penggemar makanan di Jawa Timur khususnya […]

Read More
Lalapan Sambal Pasar Badung

Lalapan Sambal Pasar Badung

Bikin Puas, Pecinta Pedas Kala cakrawala senja benar-benar menggelap di ufuk Barat, aktivitas kami memburu sunset berakhir sudah. Semua kamera dan perlengkapannya segera dikemas, tak lupa membasuh kaki tripod yang tadinya sempat berendam dengan air laut. Sembari memeriksa hasil gambar dan video, kami merebahkan tubuh yang lelah diatas jok mobil. Rasa lapar datang menyerbu mengiring […]

Read More
Nasi Punel Emperan

Nasi Punel Emperan

Seperti biasa ketika pikiran kalut dan suasanan jenuh datang, aktivitas yang dapat saya lakukan adalah tancap gas keluar kota. Sebenarnya saya orangnya suka pantai, tapi tidak untuk kondisi seperti tempo hari. Udara gunung dan hutan sepertinya emang obat mujarab untuk meredakannya, dingin, sejuk dan suasana damai adalah yang saya cari. Kebetulan sahabat saya yang juga […]

Read More
Gethuk Lindri

Gethuk Lindri

Tekstur Lembut, Kenyangkan Perut “…Gethuk, asale saka tela… Mata ngantuk, iku tandane opo…?” (…gethuk, asalnya dari ketela… Mata mengantuk, itu tandanya apa…?) Demikian sebuah penggalan lirik lagu campursari yang populer pada eranya. Walau dari syairnya jelas menyebut nama jajanan “Gethuk”, tapi yang pasti tidak ada kaitan samasekali dengan mata mengantuk (hanya akhiran kata yang lafalnya […]

Read More
Rawon Sate Komoh Pasuruan

Rawon Sate Komoh Pasuruan

BikinNgiler, (sekaligus) Bikin Klenger Siapa yang tidak mengenal nasi rawon, masakan dengan kuah berwarna hitam ini sudah familier di lidah pecinta kuliner lokal. Nasi rawon bisa dinikmati kapan saja, untuk sarapan pagi, makan siang, makan malam, bahkan juga kerap disajikan pada acara hajatan. Idealnya nasi rawon dilengkapi lauk tempe goreng atau daging empal. Tapi bagaimana […]

Read More
Makan Siang Bareng Pak Bondan

Makan Siang Bareng Pak Bondan

Dulu ini adalah acara rutin yang diadakan oleh detik.com sebagai bagian dari aktivitas divisi berita kuliner, yakni detikfood. Saya masih ingat betul ketika tahun lalu masih bekerja pada divisi marketing & promosi detikcom. Acara ini salah satu acara yang bikin saya cukup senang bekerja disana, sebagian orang dalam divisi ini harus meng-organize acara, yang pada […]

Read More

Jejalan Lewat Instagram

Jejalan Lewat Instagram

Join to Instagram