A Trip to Siem Reap [part 3]
Trekking Gambling Pusat Kota – Kompleks Angkor Wat (06.30 Waktu Kamboja) Sesuai rencana semula, pagi buta itu kami akan memulai mengunjungi kompleks Angkor Temple. Dari peta yang kami download via internet, jarak pusat kota ke AngkorWat kurang lebih 6-8 km. Namun kami masih ragu untuk menuntaskan perjalanan kesana menggunakan Tuk-Tuk carteran, mengingat jiwa muda masih […]